IAIN Kediri Newsroom – Gelaran seminar nasional yang diselenggarakan oleh IAIN Kediri menarik perhatian banyak sivitas akademika baik dari dalam maupun luar IAIN Kediri. Terbukti, ratusan peserta hadir pada acara yang digelar pada Rabu-Kamis ...
The Blogs
IAIN Kediri Newsroom – Sebanyak 13 mahasiswa IAIN Kediri yang berasal dari empat fakultas bertolak ke Thailand dalam rangka Student Mobility Program. Kegiatan serah terima ini berlangsung di Eakkapapsasanawich School pada Senin (04/12/2023). Selain ...
IAIN Kediri Newsroom -- IAIN Kediri kembali mengikuti uji publik keterbukaan informasi dalam rangka montoring dan evaluasi (monev) yang diselenggarakan oleh Komisi Imformasi Pusat pada Kamis (30/11/2023) di Jakarta. Hadir pada kesempatan tersebut Rektor ...
IAIN Kediri Newsroom- Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kediri memberikan bekal kepada pengelola humas, tenaga kependidikan, serta mahasiswa dalam meningkatkan kompetensi publikasi dan penulisan naskah jurnalistik. Kegiatan workshop yang diikuti oleh puluhan peserta yang ...
IAIN Kediri Newsroom – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kediri dan Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) Bali meneken perjanjian kerjasama. Hal ini dilakukan untuk memperkuat pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi kedua belah pihak.
Kepala International Office and ...
IAIN Kediri Newsroom - Puncak acara Feskom 15 berlangsung di parkiran fakultas Ushuluddin dan dakwah IAIN KEDIRI dengan meriah pada Sabtu kemarin (25/11/2023).
Pada hari itu berlangsung juga Festival Fotografi dan islamic Fashion Festival yang ...
IAIN KEDIRI Newsroom – Bertempat di Hall Ayana Midplaza Jl. Jenderal. Sudirman Jakarta Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) berikan anugerah kepada KaKa FM sebagai Radio Komunitas terbaik pada Minggu malam (26/11/2023).
Acara ini dihadiri oleh berbagai ...
IAIN Kediri Newsroom – Memperingati Hari Guru Nasional yang jatuh pada 25 November 2023, Sivitas Akademika IAIN Kediri mengadakan upacara bendera pada Sabtu (25/11/2023) pagi di Halaman Gedung Sport Center IAIN Kediri. Dipimpin secara ...
IAIN Kediri Newsroom - Pada 24 November 2023 diselenggarakan Pembukaan Festival komunikasi (FESKOM) 15 yang bertempat di aula fakultas Ushuluddin dan dakwah IAIN Kediri. Festival Komunikasi merupakan event tahunan dari Program studi KPI yang ...
IAIN Kediri Newsroom – Institut Agama Islam Negeri Kediri (IAIN Kediri) mengadakan kegiatan peningkatan kompetensi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) pada Rabu (22/11/2023) di Gedung M Fakultas Tarbiyah IAIN Kediri. Kegiatan ini diselenggarakan ...